Resep Cara Membuat Pepes Ikan Peda. Salah satu resep masakan yang enak satu ini layak kita coba dirumah yaitu pepes ikan peda super lezat.
Bahan pepes ikan peda - :
- 50 gram kelapa parut
- 4 ekor ikan peda, seduh dan tiriskan
- 4 lembar daun salam
- 12 buah cabai rawit utuh
- 2 batang serai memarkan
- daun pisang untuk membungkus
Bumbu yang kita haluskan :
- - 6 buah cabai merah keriting
- 6 butir bawang merah
- 1 cm kunyit
- 1/4 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh gula pasir
- 2 cm kunyit kita bakar
- 3 siung bawang putih
Cara membuat pepes ikan peda :
- Kita aduk aduk rata bumbu yang telah dihaluskan dengan kelapa parut dan juga kemangi.
- - Kita ambil daun pisang dan taruh daun salam dan juga serai, sendokkan campuran bumbu halus.
- beri cabe rawit utuh dan ikan peda.
- Tutup lagi dengan campuran bumbu halus.
- Bungkus sematkan dengan lidi.
- Kukus selama kurang lebih 45 menit hingga matang.
- Terakhir bakar sampai harum.
0 komentar:
Posting Komentar